Nguri-Nguri Kearifan Lokal “ SYURAN “ Dusun Guyang Gajah Desa Kamulan

Ulfa Arryfa 10 September 2019 02:16:33 WIB

Senin, 9 September 2019. Malam ini di perempatan dekat “ PONPES DARIS SULAIMANIYYAH “ warga masyarakat  Desa Kamulan terutama warga Dusun Guyang Gajah menggelar tradisi “ SYURAN “. Tradisi ini memang sudah dilaksanakan selama beberapa tahun terakhir, dan rutin hampir tiap tahunnya.

Ditemui terpisah Mas Agus dan Mas Nova selaku motor penggerak kegiatan tersebut mengatakan, “ bahwasanya kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mensyukuri nikmat ALLAH SWT yang telah diberikan kepada kami selama setahun ini, dan kami berharap tahun depan hidup kami semakin berkah.

Dari hasil pantauan kami, hampi r ada sekitar  100 an orang lebih hadir dalam acara ini. Semoga dengan sedekah yang diberikan mampu memberikan kesejahteraan dan kebahagiaan pada masyarakat dusun Guyang Gajah Khususnya dan warga Desa Kamulan pada umumnya.

Komentar atas Nguri-Nguri Kearifan Lokal “ SYURAN “ Dusun Guyang Gajah Desa Kamulan

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi KAMULAN

tampilkan dalam peta lebih besar